logo Kompas.id
EkonomiIngin Berlibur tapi Masih...
Iklan

Ingin Berlibur tapi Masih Pandemi? Pilih Paket Wisata Privat Saja

Delapan bulan pasca-kasus pertama Covid-19, kegiatan pariwisata di sejumlah daerah kini perlahan mulai bangkit. Para wisatawan mulai melirik paket wisata privat meskipun biaya yang dikeluarkan jauh lebih mahal.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0IOlwFAGkDfPdWPQ9BoId3iy7Bw=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20170512H1_ENGLISH-SERIAL_A_web.jpg
Kompas/Karina Isna Irawan

Pengunjung berfoto di obyek wisata Bukit Cinta di Dusun Jatikerep, Pulau Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, Rabu (5/4). Setelah listrik mulai menyala di Karimunjawa pada Mei 2016, pariwisata di daerah tersebut meningkat pesat. Sebanyak 200-250 turis mengunjungi situs itu setiap hari.

JAKARTA, KOMPAS — Pandemi Covid-19 memaksa banyak orang membatasi mobilitasnya, termasuk mereka yang ingin berwisata. Pembatasan sosial berskala besar di sejumlah wilayah juga membuat tempat-tempat wisata masih tertutup. Namun berdiam di rumah selama pandemi juga membuat banyak orang bosan dan ingin berwisata kembali.

Lantas bagaimana mengatasi keinginan berwisata sementara pandemi Covid-19 belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir? Delapan bulan pasca-kasus pertama Covid-19, kegiatan pariwisata di sejumlah daerah kini perlahan mulai bangkit. Para wisatawan mulai melirik paket wisata privat meskipun biaya yang dikeluarkan jauh lebih mahal.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000