logo Kompas.id
EkonomiInfrastruktur Pendukung...
Iklan

Infrastruktur Pendukung Kawasan Industri Batang Rampung Akhir 2020

Pembanguan infrastruktur pendukung di Kawasan Industri Terpadu Batang, Jawa Tengah, dikebut. Hal itu dilakukan supaya pada 2021 investor sudah bisa masuk. Selain bangunan fisik, proses perizinan juga dikebut.

Oleh
KRISTI UTAMI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zPX_Xy2FKEplYRWLZPP1R13LAIY=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F0f9f7c1a-d3f3-471f-aa94-f57988408957_jpg.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Presiden Joko Widodo menyampaikan sambutan di hadapan pengusaha asing saat meninjau lokasi Kawasan Industri Terpadu Batang di Desa Ketanggan, Kecamatan Grisingsing, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Selasa (30/6/2020). Sebanyak tujuh perusahaan asing telah berkomitmen merelokasi perusahaannya dari China ke Indonesia, salah satu tempat relokasi adalah Kawasan Industri Batang.

BATANG, KOMPAS — Sejumlah infrastruktur pendukung di Kawasan Industri Terpadu Batang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, ditargetkan selesai akhir 2020. Infrastruktur pendukung mesti diselesaikan secepatnya agar kawasan tersebut bisa segera diisi investor.

Hal itu disampaikan Direktur Strategis Korporasi PT Pembangunan Perumahan (PP) Yul Ari Pramuharjo dalam webinar bertajuk ”Prospek Ekonomi Pembangunan Kawasan Industri Terpadu (KIT) Batang” yang diadakan Ikatan Alumni Universitas Diponegoro, Kamis (1/10/2020). PT PP bersama PT Perkebunan Nusantara IX dan PT Kawasan Industri Wijayakusuma merupakan konsorsium pengelola KIT Batang.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000