logo Kompas.id
EkonomiDesain Berkelanjutan Ciptakan ...
Iklan

Desain Berkelanjutan Ciptakan Bisnis Berkelanjutan

Para desainer kini diharapkan tidak hanya menghadirkan produk yang memenuhi kebutuhan dan tren pasar, tetapi juga bersifat berkelanjutan dan ramah bagi bumi.

Oleh
SHARON PATRICIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fxFDjxR9g4fgvJfv1_cklcWoLzY=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F000f6bb8-822e-4b58-b508-0a599ff70137_jpg.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Pekerja menyelesaikan pembuatan hiasan dinding berbahan kayu medium density fiberboard (MDF) dan gambar atau foto yang dicetak dari cetak stiker digital di UKM pembuatan hiasan dinding di Depok, Jawa Barat, Rabu (16/9/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Inovasi desain bukan semata untuk mengikuti perkembangan tren mode, tetapi diharapkan dapat menjadi solusi atas masalah sosial dan lingkungan saat ini. Dengan memadukan desain dan prinsip berkelanjutan, perjalanan bisnis dinilai mampu bertahan, khususnya di tengah pandemi Covid-19.

Perserikatan Bangsa-Bangsa dalam Laporan Sustainable Development Goals (SDGs) 2020 menunjukkan, dunia sedang menghadapi resesi dengan produk domestik bruto (PDB) per kapita diperkirakan turun sebesar 4,2 persen poin pada 2020. Akibatnya, diperkirakan sebanyak 71 juta orang di seluruh dunia kembali masuk dalam jurang kemiskinan.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000