logo Kompas.id
EkonomiDukung Pariwisata Premium,...
Iklan

Dukung Pariwisata Premium, Pemerintah Kaji Pembangunan Jalan Tol di Labuan Bajo

Pemerintah sedang melakukan kajian kemungkinan dibangun jalan tol di Labuan Bajo sejauh 30 km untuk mendukung kemajuan pariwisata di daerah itu. Jalan tol untuk mempercepat mobilitas wisatawan dan masyarakat.

Oleh
Kornelis Kewa Ama
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6fiF5Uj9yPJoiQHz8KeCNP71nxg=/1024x575/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F20200913kord-pelab-labuan-bajo_1600003659.jpg
KOMPAS/KORNELIS KEWA AMA

Pelabuhan Labuan Bajo, yang saat ini untuk penumpang sekaligus pelabuhan peti kemas. Ke depan, pelabuhan ini akan direvitalisasi khusus untuk kapal penumpang, wisatawan, dan penumpang kapal Pelni.

KUPANG, KOMPAS - Pemerintah sedang melakukan kajian kemungkinan dibangun jalan tol di Labuan Bajo sejauh 30 kilometer untuk mendukung kemajuan pariwisata di daerah itu. Jalan tol untuk mempercepat mobilitas wisatawan dan masyarakat.

Kepala Biro Humas dan Protokol Setda Nusa Tenggara Timur Marius Jelamu di Kupang, Minggu (13/9/2020) mengatakan, pertemuan Pemprov NTT dengan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi RI, dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat di Labuan Bajo, Jumat (11/9/2020) antara lain menyinggung soal peluang pembangun jalan tol di Labuan Bajo.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000