logo Kompas.id
EkonomiTak Henti Berinovasi untuk...
Iklan

Tak Henti Berinovasi untuk Menghadapi Perubahan

Industri berinovasi tiada henti karena berhadapan dengan perubahan. Langkah serupa dilakukan PT Merck Tbk, yang mengembangkan layanan digital.

Oleh
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
· 6 menit baca

Pandemi Covid-19 menghadirkan tantangan bagi perusahaan di berbagai sektor, termasuk farmasi. PT Merck Tbk, yang hadir di Indonesia sejak 1970, berinovasi dan beradaptasi untuk menghadapi tantangan zaman, termasuk masa pandemi Covid-19.

Apa saja langkah adaptasi dan inovasi perusahaan yang 74 persen sahamnya dimiliki Merck Holding GmBH dan melantai di Bursa Efek Indonesia sejak 1981? Berikut ini perbincangan Kompas dengan Presiden Direktur Merck, Evie Yulin, beberapa waktu lalu.

https://cdn-assetd.kompas.id/iCIbIQugzqPdigVQMOtJTZAW-as=/1024x2310/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FEvie-Yulin-2_1599407104.jpg
PT MERCK TBK

Evie Yulin

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000