logo Kompas.id
EkonomiSiapkan Masa Depan dengan...
Iklan

Siapkan Masa Depan dengan Memulai Investasi Sejak Dini

Kesulitan berinvestasi bagi generasi milenial dinilai bukan karena keterbatasan pendapatan, melainkan karakter dan gaya hidup konsumtif. Untuk itu, menabung dan berinvestasi harus menjadi budaya guna menata masa depan.

Oleh
SHARON PATRICIA
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/eL0GIuaauvT5dQY2zERSISVRg9o=/1024x672/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F20200814ags1_1597413829.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Warga berbelanja kebutuhan sehari-hari di sebuah pusat perbelanjaan di Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (14/8/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Imbas ekonomi akibat pandemi Covid-19 seolah membuka mata generasi muda untuk memiliki kecerdasan dan ketahanan keuangan. Perubahan gaya hidup konsumtif seyogianya diubah dengan mulai berinvestasi.

Berdasarkan survei yang dilakukan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), pada masa pandemi mayoritas rumah tangga mengalami kesulitan keuangan, baik pengusaha (87 persen) maupun pekerja (61 persen) dengan 22 persen di antaranya merupakan kepala keluarga yang kehilangan mata pencarian. Akibatnya, pengusaha (48 persen) dan pekerja (45) menggunakan tabungan untuk mempertahankan daya beli.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000