logo Kompas.id
EkonomiPulsa, Instrumen...
Iklan

Pulsa, Instrumen Telekomunikasi yang Jadi Komoditas

Istilah pulse atau pulsa, dalam layanan telekomunikasi diterjemahkan menjadi satuan harga percakapan per menit. Namun dari karakteristiknya yang memiliki nilai dan bisa ditukar, pulsa sangat mungkin dijadikan alat tukar.

Oleh
Benediktus Krisna Yogatama/Dhanang David Aritonang/Madina Nusrat
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wBXfkFzzWjBL2bzkdAmEd8TY72U=/1024x577/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FScreenshot-280_1599028674.png
KOMPAS/MADINA NUSRAT

Beberapa tenaga admin atau pengelola konversi pulsa jadi uang di Cimahi, Jawa Barat, Rabu (5/8/2020), melayani pelanggannya untuk konversi pulsa jadi uang.

Perkembangan teknologi telah mengubah pulsa yang semula sebagai instrumen alat ukur di industri telekomunikasi, kini turut menjadi komoditas di industri itu.

Pengajar Sekolah Teknik Elektro dan Informatika Institut Teknologi Bandung (ITB), Joko Suryana, menjelaskan, pulsa sama dengan pulse, yaitu getaran untuk menentukan jarak target. Pulsa juga sama dengan sinyal yang muncul kemudian hilang dan muncul lagi secara periodik.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000