logo Kompas.id
EkonomiDi Tengah Tantangan Sektor...
Iklan

Di Tengah Tantangan Sektor Properti, Ada Segmen yang Bisa Digarap

Properti menghadapi tantangan berat di masa pandemi Covid-19. Namun, pada segmen tertentu, permintaan properti masih ada.

Oleh
M Paschalia Judith J
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Xky9r82uCn6UQvdxPAK3vhgmKVc=/1024x594/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20200511-ANU-peminat-properti-mumed_1589217422.jpg

JAKARTA, KOMPAS — Di tengah pandemi Covid-19, sektor properti menghadapi tantangan berat. Namun, masih ada segmen pasar potensial yang dapat digarap.

Menurut Deputy Chairman MarkPlus Inc Taufik, tekanan pandemi Covid-19 terhadap daya beli masyarakat menimbulkan tantangan di sektor properti karena memengaruhi permintaan. ”Namun, permintaan dari kelompok first time buyer (pembeli untuk hunian pertama) masih tetap bergeliat,” katanya saat dihubungi, Sabtu (18/7/2020).

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000