logo Kompas.id
EkonomiMasyarakat di Tengah Gelombang
Iklan

Masyarakat di Tengah Gelombang

Kondisi perekonomian global memburuk akibat pandemi Covid-19. Namun, mengejar pertumbuhan ekonomi tak bisa dengan mengabaikan penanganan krisis kesehatan akibat pandemi.

Oleh
DEWI INDRIASTUTI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mY0KDtW0l-YTexIOCGOy5oi0Dww=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F42ad48dd-0f91-45a3-9e8f-4faf3d7070fc_jpg.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Calon penumpang duduk di ruang tunggu Bandara Sam Ratulangi, Manado, Sulawesi Utara, Rabu (10/6/2020). Jumlah penumpang pesawat di bandara tersebut turun drastis hingga 99 persen menjadi 1.485 orang pada Mei 2020 dibandingkan Mei 2019 akibat Covid-19.

Kasus positif Covid-19 yang diumumkan Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covd-19, Kamis (11/6/2020), bertambah 979 kasus. Secara keseluruhan, 35.295 orang terpapar Covid-19 sejak pertama kali diumumkan pada 2 Maret 2020. Setiap hari, kasus positif bertambah hingga ratusan. Bahkan, melampaui 1.000 kasus pada 9 Juni dan 10 Juni 2020.

Data di laman yang sama, per 9 Juni 2020, menyebutkan, seperempat dari kasus positif Covid-19 ada di Jakarta. Kemudian, Jawa Timur yang sekitar 19 persen, Jawa Barat 7,4 persen, dan Jawa Tengah 6,6 persen.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000