logo Kompas.id
EkonomiOmbudsman RI: Kerumunan...
Iklan

Ombudsman RI: Kerumunan Penumpang akibat Kelemahan Antisipasi, Koordinasi, dan Pengawasan

Penumpukan penumpang di Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta dinilai menunjukkan lemahnya antisipasi dan koordinasi para pihak terkait. Tanpa pengawasan dan penegakan hukum, upaya meredam pandemi Covid-19 bakal sia-sia.

Oleh
C Anto Saptowalyono
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4ZiAb_XE50bSAh22_7Pg2BUfHsg=/1024x602/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2Fc8ba0f4d-38bb-4681-ae29-ba7a9e6391ce_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas I Soekarno-Hatta memeriksa kelengkapan dokumen, termasuk surat keterangan hasil negatif tes Covid-19 yang dibawa calon penumpang di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (8/5/2020). Layanan penerbangan domestik dibuka bagi penumpang bersyarat, seperti perjalanan dinas pejabat negara; pebisnis; penumpang repatriasi; perjalanan terkait layanan pertahanan, keamanan, dan ketertiban umum; serta perjalanan untuk layanan kesehatan.

JAKARTA, KOMPAS — Kepadatan antrean atau kerumunan penumpang yang terjadi di Terminal 2 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kamis (14/5/2020) pagi, dinilai menunjukkan lemahnya antisipasi dan koordinasi berbagai pihak. Para pihak itu di antaranya otoritas dan pengelola bandara, penyedia layanan navigasi, dan maskapai.

”Otoritas bandara, sebagai lini terdepan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, yang tugasnya mengawasi, mengatur, dan mengoordinasi semua kegiatan di bandara atau sekelompok bandara, termasuk yang memberikan izin atau pass bagi pekerja bandara,” kata anggota Ombudsman RI yang juga pengamat penerbangan, Alvin Lie, lewat pesan suara, di Jakarta, Jumat (15/5/2020).

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000