logo Kompas.id
EkonomiDi Tengah Pandemi, Penambangan...
Iklan

Di Tengah Pandemi, Penambangan Minyak Lepas Pantai Tetap Berjalan

Di tengah pandemi Covid-19 yang masih berlangsung, sejumlah kontraktor kontrak kerja sama hulu migas di Indonesia mengajukan permohonan penghentian kegiatan. PHE ONWJ memilih tetap beroperasi.

Oleh
ARIS PRASETYO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2S9ZgcaUtIzVeSjZdg39Bcz08i8=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FSiaga-COVID-19-PHE-ONWJ-Pastikan-Kegiatan-Operasi-Tetap-Berjalan-1_1586670985.jpeg
SUMBER: PERTAMINA

Kegiatan hulu migas PHE Offshore North West Java di laut lepas bagian utara Jawa Barat, Jumat (10/4/2020). Anak usaha PT Pertamina (Persero) ini memilih tetap beroperasi di tengah pandemi Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS — PT Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java, anak usaha PT Pertamina (Persero), tetap beroperasi di tengah pandemi Covid-19. Langkah itu diambil di tengah beberapa perusahaan hulu minyak dan gas bumi yang mengajukan kondisi darurat akibat semakin merebaknya Covid-19 sebagai alasan menghentikan kegiatan.

PT Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) beroperasi di lepas pantai utara Jawa Barat. Perusahaan ini menjadi salah satu penghasil minyak yang cukup signifikan dengan produksi minyak sekitar 28.000 barel per hari.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000