logo Kompas.id
EkonomiTahun 2020, Dyandra Targetkan ...
Iklan

Tahun 2020, Dyandra Targetkan Transaksi Rp 5 Triliun

Transaksi penjualan sepeda motor dan mobil dalam Indonesia International Motor Show tahun ini ditargetkan mencapai Rp 5 triliun. Angka itu turun dibandingkan capaian tahun lalu yang dilaporkan Rp 5,2 triliun.

Oleh
C ANTO SAPTOWALYONO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jevxtRcRjQi_nTvVa3e5xEsN4Yg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190506_ENGLISH-ANALISIS-EKONOMI_D_web_1557148785.jpg
KOMPAS/ALIF ICHWAN

Pameran Telkomsel Indonesia International Motor Show (IIMS) 2019 yang digelar di area JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu (5/5/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Dyandra Promosindo, penyelenggara pameran otomotif Indonesia International Motor Show, menargetkan transaksi penjualan mobil dan sepeda motor mencapai Rp 5 triliun pada gelaran tahun ini. Target diharapkan tercapai melalui inovasi dalam mempertemukan pelaku industri, konsumen, dan komunitas otomotif.

Pada penyelenggaraan IIMS 2019, nilai transaksi yang dilaporkan para agen pemegang merek roda empat dan sepeda motor Rp 5,2 triliun. Angka itu meningkat dibandingkan penyelenggaraan IIMS 2018 sebesar  Rp 4 triliun.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000