logo Kompas.id
EkonomiPerbankan Tekan Biaya...
Iklan

Perbankan Tekan Biaya Operasional demi Kinerja Positif

BTN berkomitmen terus memupuk rasio cadangan kerugian penurunan nilai. Dengan strategi tersebut, per triwulan III-2019, BTN mencatatkan perolehan laba senilai Rp 801 miliar.

Oleh
DIMAS WARADITYA NUGRAHA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UzgZ-qn2zq0S9HO8QpjHtc7g4kM=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Fc617a2dc-dc2e-4c47-83cc-4ab137182496_jpg.jpg
KOMPAS/DIMAS WARADITYA NUGRAHA

CEO Citibank NA Indonesia Batara Sianturi (kedua dari kanan) bersama jajaran direksi Citibank Indonesia membaca laporan keuangan perusahaan triwulan III-2019 di Jakarta, Kamis (14/11/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Perbankan berupaya menekan beban operasional untuk mencatatkan kinerja positif di tengah melemahnya fungsi intermediasi. Pasalnya, perlambatan ekonomi global mulai berdampak pada penyaluran kredit perbankan.

Citibank NA Indonesia mencatatkan laba bersih sebesar Rp 2,38 triliun pada triwulan III-2019, tumbuh 71,2 persen dibandingkan dengan periode sama tahun 2018 sebesar Rp 1,39 triliun.

Editor:
hamzirwan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000