logo Kompas.id
EkonomiMudik Gratis Kapal Roro Sepi...
Iklan

Mudik Gratis Kapal Roro Sepi Peminat

Oleh
Maria Clara Wresti
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/csJG2J6QCYDX2pqtQXIDHTSgYkI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FP_20180515_134920_1.jpg
KOMPAS/M CLARA WRESTI

Direktur Jenderal Perhubungan Darat Budi Setiyadi (kiri) memberikan keterangan soal sisa kapasitas yang masih tersedia untuk mudik gratis, didampingi Direktur Angkutan dan Multimoda Ditjen Perhubungan Darat Cucu Mulyana di Jakarta, Selasa (15/5/2018).

JAKARTA, KOMPAS - Moda angkutan penyeberangan kapal roro, hingga satu bulan sebelum lebaran masih sepi peminat. Dari total kapasitas sebesar 6.000 orang dengan 3.000 unit sepeda motor yang disediakan, belum 40 persen kapasitas terisi.

"Kami terus membuka pendaftaran untuk kapal roro ini. Ada tiga kapal roro yang disediakan dengan tujuan Lampung, Semarang, dan Surabaya," kata Direktur Jenderal Perhubungan Darat Budi Setiyadi di Jakarta, Selasa (15/5/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000