logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanSejumlah Sekolah Bersiap...
Iklan

Sejumlah Sekolah Bersiap Laksanakan Pembelajaran Tatap Muka 100 Persen

Sejumlah sekolah di DKI Jakarta menyambut baik aturan untuk digelarnya pembelajaran tatap muka 100 persen. Kebijakan ini diharapkan dapat membuat proses belajar-mengajar lebih optimal.

Oleh
RHAMA PURNA JATI, ESTER LINCE NAPITUPULU
· 5 menit baca
Kegiatan belajar-mengajar di SD Negeri Duren Tiga 14 Pagi, Jakarta Selatan, Jumat (25/3/2022). Sejumlah sekolah menyambut baik dikeluarkannya kebijakan pembelajaran tatap muka 100 persen karena penyampaian materi lebih efektif. Sejumlah persiapan dilakukan untuk menyambut kebijakan tersebut.
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Kegiatan belajar-mengajar di SD Negeri Duren Tiga 14 Pagi, Jakarta Selatan, Jumat (25/3/2022). Sejumlah sekolah menyambut baik dikeluarkannya kebijakan pembelajaran tatap muka 100 persen karena penyampaian materi lebih efektif. Sejumlah persiapan dilakukan untuk menyambut kebijakan tersebut.

JAKARTA, KOMPAS — Sejumlah sekolah di DKI Jakarta menyambut baik aturan mengenai penyelenggaraan pembelajaran tatap muka 100 persen. Kebijakan ini diharapkan membuat proses belajar-mengajar lebih optimal. Selain mempersiapkan infrastruktur protokol kesehatan, vaksinasi menjadi upaya memperkecil risiko penularan antarsiswa dan guru.

Kepala Sekolah Dasar Negeri Duren Tiga 14 Pagi, Jakarta Selatan, Fito Arasid, Jumat (25/3/2022), berharap aturan itu bisa segera terealisasi. Kebijakan ini dinilai bisa membuat kegiatan belajar-mengajar jauh lebih efektif dibandingkan dengan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas 50 persen.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000