logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanAkses Lansia pada Informasi...
Iklan

Akses Lansia pada Informasi Digital Terbatas

Kebutuhan akan informasi digital dirasakan juga oleh warga lansia. Akan tetapi, keterbatasan mereka mengakses dan terbatasnya aplikasi digital yang ramah lansia membuat mereka kesulitan.

Oleh
Sonya Hellen Sinombor
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FOLmaLT9hqQ_2wxnqqWgWWYNJ8Y=/1024x884/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2FWhatsApp-Image-2021-08-28-at-18.12.42_1630219232.jpeg
DOK PUSKESMAS BANDUNG

Jaonah (91), warga Kelurahan Bandung, Kecamatan Tegal Selatan, Kota Tegal, Jawa Tengah, menjalani vaksinasi Covid-19 di Puskesmas Bandung, Selasa (22/6/2021). Jaonah merupakan warga lansia tertua yang divaksin di Kota Tegal.

JAKARTA, KOMPAS — Warga lanjut usia merupakan salah satu kelompok rentan terinfeksi Covid-19. Di tengah situasi pandemi sekarang, kebutuhan mereka akan komunikasi dan informasi menjadi lebih tinggi menyusul banyaknya pembatasan aktivitas dan mobilitas yang ditetapkan.

Akan tetapi, warga lanjut usia (lansia) memiliki hambatan dan keterbatasan dalam mengakses informasi digital. Hal ini disebabkan oleh keterbatasan mereka mengakses ataupun ketersediaan teknologi yang ramah bagi pengguna lansia.

Editor:
Adhitya Ramadhan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000