logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanPembelajaran Tatap Muka...
Iklan

Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Dievaluasi Setiap Pekan

Dinas Pendidikan Kota Surabaya terus meningkatkan pengawasan dan rutin mengevaluasi penyelenggaran pembelajaran tatap muka terbatas untuk menghindari munculnya kluster baru di sekolah.

Oleh
AGNES SWETTA PANDIA/AMBROSIUS HARTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EsLO74N17llmM1bkNbCbd8AvkRk=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2F20210905ETAA_1630823731.jpg
HUMAS PEMMOT SURABAYA

SMPN 3 Surabaya di Jalan Praban, salah satu dari 15 sekolah yang siap menggelar pembelajaran tatap muka terbatas yang dimulai Senin (6/9/2021).

SURABAYA, KOMPAS — Sebanyak 213 sekolah negeri dan swasta di Kota Surabaya sudah menggelar pembelajaran tatap muka terbatas sejak awal September, dengan maksimal murid yang hadir di sekolah 25 persen. Berdasarkan hasil evaluasi yang digelar setiap pekan, termasuk melibatkan  pakar epidemiologi, pengawasan perlu terus ditingkatkan, terutama terkait penerapan protokol kesehatan.

Berdasarkan data dari Dinas Pendidikan Kota Surabaya, tahap pertama pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas untuk SD dan SMP negeri dan swasta di Surabaya telah digelar di 112 SD dan 101 SMP. Seluruh sekolah ini bisa menggelar PTM terbatas setelah lolos asesmen dan sudah melaksanakan simulasi PTM.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000