logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanKetika Jokowi Ditanya...
Iklan

Ketika Jokowi Ditanya Anak-anak: Kalau Jadi Presiden, ”Ngapain” Aja?

Pertanyaan anak-anak kerap kali tak terduga. Demikian ketika Presiden Jokowi ditanya apa saja kerjaan seorang Presiden. Apa saja, ya?

Oleh
Sonya Hellen Sinombor
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LLQ4UGb85M2JbENMe2RXDMmLysI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2FPresiden-Jokowi-pada-Hari-Anak-Nasional-23-Juli-2021_1627021880.jpeg
BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo berdialog melalui konferensi video dengan sejumlah anak SD Sudimara, Cilongok, Banyumas, Jawa Tengah.

Kendati berlangsung secara daring, puncak perayaan Hari Anak Nasional 2021, Jumat (23/7/2021), tetap berlangsung meriah. Suasana pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat anak-anak Indonesia untuk bergembira, bahkan bertanya langsung kepada Presiden Joko Widodo dengan gaya khas anak-anak.

Sejak pagi, anak-anak dari semua daerah di Indonesia bergabung secara daring dalam Perayaan Hari Anak Nasional (HAN) 2021. Pada Hari Anak Nasional (HAN) 2021 yang mengangkat tema ”Anak Terlindungi, Indonesia Maju” dengan tagline #AnakPedulidiMasaPandemi, Presiden Jokowi menyapa anak-anak Indonesia dan bertanya apakah tetap belajar, serta memotivasi anak-anak agar tetap bersemangat pada masa pandemi.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000