logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanRefleksi Makassar...
Iklan

Refleksi Makassar International Writers Festival: Pandemi Buka Ketidakadilan dan Kesenjangan

Makassar International Writers Festival digelar virtual karena pandemi Covid-19. Penulis dalam dan luar negeri akan meramaikan festival tahunan ini.

Oleh
Sekar Gandhawangi
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/q9mLfFc9IUuLHMj9I388H0_bWzE=/1024x770/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2Fkompas_tark_23643953_82_1.jpeg
Kompas

Pentas teater-tari dalam pembukaan Makassar International Writers Festival 2016 di Fort Rotterdam, Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (18/5/2016) malam. Festival tak hanya diisi diskusi buku, tetapi juga pertunjukan seni teater, tari, dan seni rupa.

JAKARTA, KOMPAS — Festival sastra tahunan, Makassar International Writers Festival, digelar secara virtual pada 23-26 Juni 2021. Festival ini diharapkan menjadi ruang refleksi para penulis dan peminat sastra tentang pandemi dan isu strategis lain.

Tema Makassar International Writers Festival (MIWF) tahun ini adalah Anthropause yang merupakan refleksi atas pandemi Covid-19. Adapun kata anthropause merupakan kata baru di kamus Oxford pada akhir tahun 2020. Secara harfiah, kata itu berarti jeda manusia.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000