logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanDukungan Beasiswa Belajar...
Iklan

Dukungan Beasiswa Belajar Dosen Diperluas

Dukungan pemerintah untuk meningkatkan kualitas dosen dan tenaga kependidikan tidak terbatas pada peningkatan kualifikasi pendidikan, tetapi juga pendidikan nongelar.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-gfVEmr4lAFtBNx3OSexmxQ5tuk=/1024x577/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2Fc90e0f25-d010-42ab-bf0c-165ceded0e31_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Suasana ruang tunggu penerima vaksin menjelang observasi pemberian vaksin untuk lingkup kerja Institut Pertanian Bogor (IPB) di IPB International Convention Center, Botani Square, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (8/3/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Dukungan beasiswa belajar bagi dosen dan tenaga kependidikan di perguruan tinggi akademik dan vokasi diperluas. Tak hanya untuk meningkatkan kualifikasi pendidikan ke jenjang S-2 atau S-3, dukungan ini juga membuka akses belajar dosen pada pendidikan nongelar di luar kampus sehingga mereka mendapatkan wawasan dan pengalaman mutakhir.

Perluasan tersebut dibuka untuk menyukseskan kebijakan Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) sehingga bukan hanya mahasiswa yang didukung merasakan merdeka belajar dengan memperluas akses belajar di luar kampus yang diakui sebagai bagian dari satuan kredit semester (SKS). Para dosen dan tenaga kependidikan juga didorong meningkatkan pengalaman belajar di luar kampus berupa peningkatan kualifikasi pendidikan, magang industri bersertifikat, mendapatkan sertifikat kompetensi nasional maupun internasional, hingga program belajar atau berinteraksi langsung dengan ahli.

Editor:
Adhitya Ramadhan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000