logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanDalam Sepekan, 56 Siswa dan...
Iklan

Dalam Sepekan, 56 Siswa dan Guru Positif Covid-19 di SMA Titian Teras

Covid-19 merebak di lingkungan sekolah di Muaro Jambi. Para siswa yang terkonfirmasi positif langsung dirawat isolasi.

Oleh
IRMA TAMBUNAN
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uORQUp8rno1qjmwN4E4vYYFXz38=/1024x688/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F3cfed6e3-3cbd-4077-bfba-f4764e7418e9_jpg.jpg
KOMPAS/IRMA TAMBUNAN

Pembelajaran tatap muka hari pertama di Kota Jambi berlangsung pada Senin (1/3/2021). Pihak sekolah diwajibkan menjalankan protokol kesehatan mulai dari jaga jarak hingga kelengkapan sarana pendukung demi mencegah terjadinya kluster Covid-19 di sekolah. Suasana pagi di SD Xaverius 1 Jambi.

JAMBI, KOMPAS — Dalam sepekan terakhir, 56 siswa dan guru di SMA Tititan Teras di Kabupaten Muaro Jambi, Jambi, terkonfirmasi positif Covid-19. Kegiatan sekolah ditiadakan untuk sementara.

Juru Bicara Penanganan Covid-19 Provinsi Jambi Johansyah mengatakan, pemeriksaan langsung dilakukan menyusul munculnya kasus seorang siswa di Kelas XI yang terkonfirmasi positif. Pemeriksaan terhadap komunitas sekolah pun dilakukan bertahap dalam tiga gelombang.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000