logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanDampak Pandemi terhadap...
Iklan

Dampak Pandemi terhadap Kelangsungan Berkesenian Perlu Diantisipasi

Pemerintah perlu mempunyai strategi kebijakan jangka pendek dan panjang untuk mengantisipasi dampak pandemi Covid-19 yang berdampak serius terhadap aktivitas seni budaya.

Oleh
Mediana
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZPOrreSWhBI5lk41s6U99XkURKc=/1024x474/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2F20201205MYE09_1607173989.jpg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Tangkapan layar pameran virtual kolektif perupa Semarang, ”Udan Salah Mongso” (Hujan Salah Musim), di Galeri Nasional Indonesia yang dilihat di galnasonline.id.

JAKARTA, KOMPAS — Pandemi Covid-19 yang belum kunjung berakhir berdampak serius terhadap kelangsungan hidup seniman dan pekerja seni. Selain memberikan bantuan dana, pemerintah perlu menyiapkan program jangka panjang untuk memperbaiki ekosistem seni budaya.

Manajer Advokasi Koalisi Seni Hafez Gumay saat dihubungi, Selasa (12/1/2021), di Jakarta, mengatakan, program Fasilitasi Bidang Kebudayaan (FBK) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) harus tetap dilaksanakan pada 2021. Sebab, Covid-19 dan dampak ekonominya diperkirakan masih akan eksis hingga tahun 2022.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000