logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanAda Kemajuan Pembangunan...
Iklan

Ada Kemajuan Pembangunan Pemuda, tetapi Masih Rendah

Meski meningkat, Indeks Pembangunan Pemuda 2019 masih sangat rendah. Capaian di bidang pendidikan belum diimbangi dengan capaian di empat bidang lainnya. Pandemi Covid-19 ini membuat tantangan ke depan semakin besar.

Oleh
Yovita Arika
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uBN9kndcGFT5ecFbwWNKRgbVTZc=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2F87874661-7945-4d07-8a3d-92fe00020115_jpg.jpg
KOMPAS/Kementerian Pemuda dan Olahraga

Logo Hari Sumpah Pemuda Ke-92

JAKARTA, KOMPAS — Indeks Pembangunan Pemuda Indonesia meningkat dari 51,5 persen pada 2018 menjadi 52,7 persen pada 2019. Meski peningkatan ini mengindikasikan ada kemajuan dalam pembangunan pemuda, capaiannya masih sangat rendah. Pandemi Covid-19 membuat tantangan pembangunan kepemudaan semakin besar.

Di tingkat global, pembangunan kepemudaan Indonesia juga masih rendah. Youth Development Index ASEAN menunjukkan, Indonesia berada di peringkat ke-7 dengan skor 53,3 persen atau berada di atas Thailand, Kamboja, dan Laos. Demikian juga dalam Global Youth Index 2018, Indonesia di peringkat ke-138 dari 183 negara, dengan nilai 52,7 persen atau lebih rendah daripada Myanmar dan Laos.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000