logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanMencari Keseimbangan Ekosistem...
Iklan

Mencari Keseimbangan Ekosistem Media

Kehadiran Google dan Facebook telah mengubah lanskap media. Mereka menguasai distribusi konten yang diproduksi industri media, sekaligus menarik pengiklan. Ekosistem media menjadi tidak seimbang.

Oleh
Yovita Arika
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0ljKvxhFxe3j-1WPi96Sg_qXx6I=/1024x564/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2FAUSTRIA-SOCIALMEDIA_77511962_1556115976.jpg
REUTERS

Foto kombinasi logo Twitter, Facebook, dan Google.

Teknologi mengubah cara berita diproduksi, disampaikan, dan dikonsumsi telah mengubah jumlah pembaca dan cara orang mengakses berita. Teknologi juga mengubah model bisnis industri media yang selama ini bersandar terutama pada pendapatan iklan.

Kehadiran platform media global seperti Google dan Facebook pada akhir 1990-an dan awal 2000-an “menyedot” pendapatan iklan yang selama ini mengalir ke industri media. Industri media di Amerika Serikat misalnya, hingga 2019 telah kehilangan lebih dari 70 persen pendapatan iklannya sejak 2006.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000