logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanBerdayakan Semua Guru untuk...
Iklan

Berdayakan Semua Guru untuk Percepat Transformasi Pendidikan

Semua guru harus diberdayakan agar bisa bersinergi melakukan perubahan. Pemberdayaan guru yang serentak dan simultan akan menjadi pengungkit perubahan menuju transformasi pendidikan.

Oleh
Yovita Arika
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/44ksSpohyTxVtENWUibjAm0L3yI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20191124_ENGLISH-HARI-GURU_A_web_1574609718.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Kriswantinah (55) mengajar murid kelas I di SD Negeri 1 Kepoh, Desa Kepoh, Sambi, Boyolali, Jawa Tengah, Senin (22/7/2019). Meskipun kelas I hanya diikuti oleh dua murid dan salah satunya adalah murid baru, para guru tetap semangat mengajar.

JAKARTA, KOMPAS — Dengan kualitas pendidikan yang masih rendah, transformasi pendidikan harus dilakukan dengan cepat untuk melakukan reformasi pendidikan. Semua guru harus diberdayakan agar dapat melakukan perubahan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia di era 4.0.

Guru memang menjadi kunci sukses untuk melakukan reformasi pendidikan sebagaimana diamanatkan Presiden Joko Widodo. Namun, rata-rata kualitas guru masih rendah, demikian juga jumlah guru semakin berkurang.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000