logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanGandrung Poniti Meninggal...
Iklan

Gandrung Poniti Meninggal Dunia

Maestro gandrung Poniti (71) meninggal dunia. Selama ini ia menjadi bagian dari tonggak pelestari seni gandrung di tanah Jawa.

Oleh
ANGGER PUTRANTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5bILWJP7cRWUdY97fl1Z_pNv_iY=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2Fd12bcf05-fd7f-40e5-8185-4ced64dec83e_jpg.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Gandrung Poniti hadir dan tampil dalam diskusi Forum Komunikasi Seni dan Budaya Banyuwangi di Kantor Dinas Pariwisata Banyuwangi, Rabu (10/7/2019).

BANYUWANGI, KOMPAS — Dunia seni budaya Banyuwangi berduka. Maestro gandrung Poniti (71) meninggal dunia seusai menjalani operasi dan perawatan intensif di RSUD Blambangan.

Poniti merupakan satu dari segelintir seniman gandrung yang masih aktif berkesenian. Poniti bukan hanya penari gandrung, melainkan gandrung profesional atau biasa disebut gandrung terop yang biasa tampil menari dan menyanyi.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000