logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanAgar Tetap Produktif, Seniman ...
Iklan

Agar Tetap Produktif, Seniman Manfaatkan Platform Digital

Seniman berupaya menyiasati tetap produktif di tengah pembatasan sosial sebagai dampak pandemi Covid-19. Satu-satunya cara adalah mengoptimalkan platform dalam jaringan.

Oleh
Mediana
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jnc1lIuQvNZ7VQu-sDbI-Ir8F00=/1024x669/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2Fc6f935f2-4172-448f-859f-84e9c25d33d9_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Pejalan kaki melewati jalur pedestrian di depan Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta Pusat, yang saat ini sedang direvitalisasi, Minggu (1/3/2020). Di tengah masa pembatasan sosial akibat pandemi Covid-19, kini panggung ekspresi seniman beralih dari dunia nyata ke "dunia virtual", yaitu platform digital.

JAKARTA, KOMPAS - Di tengah pembatasan sosial sebagai dampak pandemi Covid-19, seniman dan pekerja kreatif bersiasat dan mengupayakan segala cara untuk tetap produktif. Pemakaian platform dalam jaringan sebagai panggung ekspresi diperkirakan akan membentuk kesadaran terhadap norma berkesenian baru.

Seniman tari dan dosen Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta, Eko Supriyanto, saat dihubungi Kamis (2/4/2020) dari Jakarta, menyebut ada sekitar empat pertunjukkan tari di luar negeri yang harus ia tunda pelaksanaannya. Padahal, dirinya sudah menyiapkan kebutuhan pemberangkatan untuk sebagian pementasan itu.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000