logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanSekolah di Pinggiran Diberi...
Iklan

Sekolah di Pinggiran Diberi Fasilitas Teknologi Informasi

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3nM848Z-oBvFol-QsL3EQfZiaIA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180921_092849_1537535357.jpg
KOMPAS/LARASWATI ARIADNE ANWAR

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy (tengah, berpeci hitam) bersama guru-guru dari sekolah-sekolah di wilayah terluar, terdepan, dan tertinggal yang menerima bantuan peralatan teknologi informasi dan komunikasi.

JAKARTA, KOMPAS  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan membantu  sepuluh wilayah terdepan, terluar, dan tertinggal dengan perangkat teknologi informasi dan komunikasi. Bantuan itu untuk memeratakan mutu pendidikan dan meningkatkan kemampuan siswa dalam mengoperasikan perangkat teknologi informasi sebagai  alat bantu pembelajaran.

"Sejak 2015 sudah ada 1.472 sekolah yang menerima bantuan alat TIK (teknologi informasi dan komunikasi)," kata Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy di Jakarta, Jumat (21/9/2018). Untuk distribusi 2018 diberikan antara lain ke daerah Sabang (Aceh), Asmat (Papua), Rote (Nusa Tenggara Timur), dan Sanger (Sulawesi Utara). Total ada 82 sekolah sasaran di wilayah terdepan, terluar, dan tertinggal (3T).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000