logo Kompas.id
DaerahKota Pontianak: Dari Kerajaan ...
Iklan

Kota Pontianak: Dari Kerajaan Pontianak hingga Pusat Perdagangan dan Jasa

Kota Pontianak dijuluki Kota Khatulistiwa karena menjadi salah satu kota yang dilalui garis khatulistiwa, garis lintang nol derajat atau ekuator. Kota ini dulunya menjadi bagian dari Kerajaan Pontianak. Kini, Pontianak memegang peranan penting sebagai pusat pemerintahan, pusat perdagangan dan jasa, serta sosial budaya.

Oleh
Antonius Purwanto
· 14 menit baca
Hari Tanpa Bayangan di Tugu Khatulistiwa, Pontianak Utara, Kalimantan Barat, Rabu (21/3/2018). Tugu Khatulistiwa menjadi salah satu daya tarik utama wisatawan yang mengunjungi Pontianak.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Hari Tanpa Bayangan di Tugu Khatulistiwa, Pontianak Utara, Kalimantan Barat, Rabu (21/3/2018). Tugu Khatulistiwa menjadi salah satu daya tarik utama wisatawan yang mengunjungi Pontianak.

https://cdn-assetd.kompas.id/dDOvOfnoZlB9h--ho5BqL2BOBg8=/1024x963/https%3A%2F%2Fkompaspedia.kompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2FLOGO_6171_KOTA-PONTIANAK.jpg

Kota Pontianak merupakan salah satu kota besar di Pulau Kalimantan sekaligus menjadi ibu kota Provinsi Kalimantan Barat. Kota ini terletak di tengah-tengah wilayah Kabupaten Pontianak. Letaknya yang strategis menjadikan kota ini sebagai pusat perdagangan dan jasa di wilayah Kalimantan.

Editor:
Topan Yuniarto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000