logo Kompas.id
BukuMelawan Kedangkalan Pemahaman ...
Iklan

Melawan Kedangkalan Pemahaman Agama

Kekuatan buku Masykuri Abdillah pada taburan argumentasi yang didukung literasi klasik dan modern menawarkan cakrawala luas dan inklusif. Buku ini boleh ditempatkan sebagai ”senjata” melawan kedangkalan pemahaman agama.

Oleh
RADEN MUHAMMAD MIHRADI
· 5 menit baca
Didie SW
DIDIE SW

Didie SW

Kegaduhan berbalut agama yang terjadi di sejumlah daerah belakangan ini memaksa kita mengajukan pertanyaan besar: Apa fungsi agama bagi bangsa ini? Apa yang salah: tafsir pipih atas doktrin agama, militansi yang berlebih, media yang ikut memprovokasi atau boleh jadi, negara sengaja melakukan pembiaran? Bukankah semua agama mengajarkan hidup rukun penuh kasih sayang? Itulah beberapa pertanyaan yang substansi-nya menjadi pemantik Masykuri Abdillah (Guru Besar Bidang Hukum dan Politik Islam Fakultas Syariah dan Hukum UIN Syarif Hidayatullah) menulis buku Islam Agama Perdamaian: Merawat Kemajemukan dan Kerukunan di Indonesia (Penerbit Buku Kompas, 2021, xvi + 416 hlm). Dengan begitu, buku ini relevan dan kontekstual dengan situasi dan problem kehidupan beragama masyarakat kita sekarang.

Bagaimana agar publik tidak tergerus kedangkalan dalam memahami agama?

Editor:
YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000