logo Kompas.id
Bebas AksesMengaku Tak Disiksa, Pencandu ...
Iklan

Mengaku Tak Disiksa, Pencandu Narkoba di ”Rumah Penjara” Bupati Langkat Didata

Para penyalah guna narkoba yang ditemukan di ruangan mirip penjara di rumah pribadi Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin-Angin jalani asesmen di kantor BNN setempat. Migrant Care melaporkan kejadian itu ke Komnas HAM.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 2 menit baca
Penyalah guna narkoba yang ditemukan di ruangan mirip penjara di rumah pribadi Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin-Angin menjalani asesmen di Badan Narkotika Nasional Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Selasa (25/1/2022). Mereka ditemukan di ruangan mirip penjara saat rumah pribadi bupati digeledah Komisi Pemberantasan Korupsi.
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Penyalah guna narkoba yang ditemukan di ruangan mirip penjara di rumah pribadi Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin-Angin menjalani asesmen di Badan Narkotika Nasional Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Selasa (25/1/2022). Mereka ditemukan di ruangan mirip penjara saat rumah pribadi bupati digeledah Komisi Pemberantasan Korupsi.

STABAT, KOMPAS — Para penyalah guna narkoba yang ditemukan di dua ruangan mirip penjara di rumah pribadi Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin-Angin menjalani asesmen di Badan Narkotika Nasional Kabupaten Langkat, Sumatera Utara. Mereka menyebut tidak mengalami tindak kekerasan atau kerja paksa selama di sana.

”Kami melakukan asesmen untuk melihat kondisi para penyalah guna narkoba. Jika ada yang masih perlu direhabilitasi akan dipindahkan ke panti rehabilitasi resmi,” kata Pelaksana Tugas Kepala BNN Kabupaten Langkat Rusmiati saat melakukan asesmen, Selasa (25/1/2022).

Editor:
GREGORIUS MAGNUS FINESSO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000