logo Kompas.id
Bebas AksesKonsistensi Pengendalian...
Iklan

Konsistensi Pengendalian Pandemi di Tengah Ajang Internasional

Sejumlah ajang internasional yang akan digelar di Indonesia sepanjang 2022 akan menjadi pertaruhan bangsa di tengah pandemi yang masih melanda. Bagaimana kesiapan Indonesia?

Oleh
Dedy Afrianto
· 6 menit baca
Indonesia akan menjadi tuan rumah sejumlah penyelenggaraan ajang skala internasional pada 2022, mulai dari bidang ekonomi, pariwisata, hingga olahraga. Konsistensi pengendalian pandemi menjadi kunci kesuksesan penyelenggaraan.
kompas/didie sw

Indonesia akan menjadi tuan rumah sejumlah penyelenggaraan ajang skala internasional pada 2022, mulai dari bidang ekonomi, pariwisata, hingga olahraga. Konsistensi pengendalian pandemi menjadi kunci kesuksesan penyelenggaraan.

Seperti pada tahun-tahun sebelum pandemi, Indonesia kembali memperoleh kepercayaan menjadi tuan rumah sejumlah ajang skala internasional. Beberapa kota di Indonesia secara bergantian akan menjadi penyelenggara kegiatan pada berbagai bidang yang akan diikuti oleh peserta dari berbagai negara.

Pertama, Indonesia akan mengemban posisi sebagai ketua G-20. Presidensi G-20 Indonesia yang mengusung tema ”Recover Together, Recover Stronger” merupakan catatan sejarah tersendiri bagi Indonesia. Inilah momen yang tepat untuk menunjukkan posisi Indonesia di dunia internasional.

Editor:
YOHAN WAHYU IRIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000