logo Kompas.id
Bebas AksesProduk Immunomodulator...
Iklan

Produk Immunomodulator Covid-19 Mulai Diuji

LIPI mulai menguji klinis terapi peningkatan daya tahan tubuh untuk menangani Covid-19. Bila lancar, hasil uji produk berbahan herbal tersebut diumumkan 16 Agustus 2020.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jRoefvTWkDYZaP_SeS4Dj3d_yBM=/1024x575/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20200504adh01-vaksin_1588573449.jpeg
UNIVERSITY OF OXFORD VIA AP

Tangkapan layar dari video yang dikeluarkan oleh University of Oxford, Inggris, ini memperlihatkan partisipan uji klinis calon vaksin Covid-19 disuntik, 25 April 2020. Para peneliti di seluruh dunia kini telah berlomba untuk menemukan obat dan vaksin yang efektif untuk pasein Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS — Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia sedang melakukan uji klinis produk immunomodulator atau senyawa peningkat daya tahan tubuh bagi pasien Covid-19. Selain sebagai terapi bagi pasien Covid-19, produk ini juga diharapkan bisa mendukung kemandirian obat di Indonesia.

Koordinator Kegiatan Uji Klinis Kandidat Immunomodulator untuk Penanganan Covid-19, Masteria Yunolvisa Putra, yang juga peneliti dari Pusat Penelitian Bioteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), mengatakan, uji klinis produk immunomodulator untuk pasien Covid-19 sudah dilakukan sejak 8 Juni 2020. Pengujian ini melibatkan 90 subyek penelitian yang merupakan pasien yang dirawat di Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet Jakarta.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000