logo Kompas.id
Artikel OpiniPolitik Keanekaragaman Hayati
Iklan

Politik Keanekaragaman Hayati

Kondisi lingkungan tidak seimbang yang mengancam keanekaragaman hayati akan membawa kerugian bagi manusia secara ekologis. Hal ini seharusnya memicu keprihatinan dan sekaligus menggugah kesadaran politik lingkungan.

Oleh
RACHMAD K DWI SUSILO
· 5 menit baca
Ilustrasi
SUPRIYANTO

Ilustrasi

Setiap tanggal 22 Mei, komunitas dunia memperingati Hari Keanekaragaman Hayati (biological diversity). Peringatan yang digagas oleh lembaga internasional ini menjadi momen penting untuk melestarikan kekayaan sumber daya hayati.

Seperti dinyatakan dalam Convention on Biological Diversity PBB, 1992, sumber daya biologis meliputi sumber daya genetik, organisme, atau bagian-bagian dari padanya populasi atau komponen ekosistem biotik lain memanfaatkan baik secara aktual maupun potensial atau bernilai untuk kemanusiaan (humanity).

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000