logo Kompas.id
Artikel OpiniMenyelamatkan Agenda G20...
Iklan

Menyelamatkan Agenda G20 Indonesia

Kondisi sistem perdagangan global sedang tak sehat, G20 harapan terakhir dunia untuk kebijakan perdagangan yang lebih baik. Agenda kerja sama G20 yang diusulkan Indonesia tahun ini terlalu penting untuk ditinggalkan.

Oleh
YOSE RIZAL DAMURI
· 4 menit baca
 Heryunanto
HERYUNANTO

Heryunanto

Pertemuan tingkat tinggi para pemimpin ASEAN dengan Presiden Amerika Serikat Joe Biden bisa menjadi momentum untuk kembali menekankan pentingnya agenda G20 di 2022 yang diusulkan oleh Indonesia.

Sejumlah negara semakin merasakan tekanan inflasi yang tinggi dari naiknya harga pangan dan energi, sebagai akibat dari perang di Ukraina dan sanksi yang diberikan kepada Rusia. Inflasi AS mencapai 8,5 persen pada Maret, tertinggi selama empat dekade terakhir. Begitu pula di banyak perekonomian utama lain. Di Indonesia sendiri inflasi mencapai 3,47 persen, tertinggi lima tahun terakhir.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000