logo Kompas.id
Artikel Opini”Learning Loss” di Masa...
Iklan

”Learning Loss” di Masa Pandemi

Pandemi dikhawatirkan mengakibatkan learning loss bagi pendidikan di Indonesia, kondisi di mana berkurangnya pengetahuan siswa secara akademis.

Oleh
RATIH D ADIPUTRI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/N0HhFHXWo2LGCxlDuqflxag2eb0=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2022%2F03%2F20%2Fec2dae35-4be9-4bda-bdfd-b48e54c65c18_jpg.jpg

Dengan situasi pandemi Covid-19 dan pembelajaran jarak jauh yang berlangsung hampir dua tahun, banyak pengamat pendidikan dan pemberitaan di Indonesia yang mengkhawatirkan telah terjadi learning loss bagi siswa Indonesia.

Harian Kompas mengungkapkan, learning loss adalah ”berkurangnya pengetahuan dan keterampilan secara akademis”. Keadaan ini memperlihatkan bahwa siswa dianggap kehilangan pembelajaran atau tidak belajar apa-apa akibat terganggunya proses pembelajaran dalam dunia pendidikan.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000