logo Kompas.id
Artikel OpiniPendidikan Pancasila di...
Iklan

Pendidikan Pancasila di Kurikulum Merdeka

Mata pelajaran PPKN di struktur Kurikulum Merdeka hilang, diganti Pendidikan Pancasila yang esensi muatannya Pancasila dan Kewarganegaraan. Sejauh ini belum belum ada naskah akademik mengenai konsep Pendikan Pancasila.

Oleh
SATRIWAN SALIM
· 6 menit baca
Ilustrasi
Supriyanto

Ilustrasi

Satu perkembangan yang menarik dan patut ditelaah dalam Kurikulum Merdeka adalah hilangnya nomenklatur mata pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn), berganti Pendidikan Pancasila.

Dalam sejarah kurikulum, PPKn paling sering berganti-ganti sejak Orde Lama hingga kini. Masa Orde Baru, pelajaran ini bernama Pendidikan Moral Pancasila atau PMP (Kurikulum 1975 dan 1984). Kedudukannya diperkokoh melalui Tap MPR Nomor II/MPR/1978 tentang Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (P-4).

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000