logo Kompas.id
UtamaGempa M 5 di Pandeglang,...
Iklan

Gempa M 5 di Pandeglang, Aktivitas Masyarakat Normal

Gempa tektonik berkekuatan M 5 terjadi di Kabupaten Pandeglang, Banten, Kamis (14/2/2019) pada pukul 06.41. Kerusakan akibat gempa yang tak berpotensi tsunami itu belum dilaporkan dan masyarakat tetap beraktivitas dengan normal.

Oleh
DWI BAYU RADIUS
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IAXyaii0eS-YTyJ-b6BVtqqChw4=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FGempa-5.jpg
Kompas

Ilustrasi Gempa

PANDEGLANG, KOMPAS — Berselang empat jam setelah gempa bermagnitudo 5 terjadi di selatan Malang, Jawa Timur, gempa serupa juga terjadi di Kabupaten Pandeglang, Banten, Kamis (14/2/2019) pada pukul 06.41. Kerusakan akibat gempa yang tak berpotensi tsunami itu belum dilaporkan. Masyarakat pun tetap beraktivitas normal.

Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Rahmat Triyono mengatakan, pusat gempa tersebut berada di sebelah selatan Kabupaten Pandeglang dengan jarak 84 kilometer (km). Kedalaman gempa itu termasuk dangkal, yakni 56 km.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000