logo Kompas.id
MetropolitanPolsek Tebet Tangkap Pengedar ...
Iklan

Polsek Tebet Tangkap Pengedar Narkoba yang Menyasar Konsumen Remaja

Jajaran Polsek Tebet menangkap pengedar narkoba yang menjual sabu dari tempat indekos. Konsumen mereka pun beragam.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 3 menit baca
Jajaran Polsek Tebet, Jakarta Selatan, menangkap seorang pengedar narkoba, Rabu (8/5/2024). Pelaku tidak sungkan untuk memasarkannya kepada remaja hingga anak-anak.
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Jajaran Polsek Tebet, Jakarta Selatan, menangkap seorang pengedar narkoba, Rabu (8/5/2024). Pelaku tidak sungkan untuk memasarkannya kepada remaja hingga anak-anak.

JAKARTA, KOMPAS – Polsek Tebet, Jakarta Selatan, mengungkap penyelundupan narkoba yang menyasar warga yang tinggal di Jakarta Selatan, termasuk anak sekolah. Bahaya penyalahgunaan narkoba kian merasuk ke kota besar.

Dalam kasus ini, satu orang tersangka berinisial KP (50) ditangkap di Setiabudi, Jakarta Selatan. Di kos-kosannya, polisi menyita sejumlah barang bukti, seperti sabu kristal sebesar 488 gram, satu timbangan digital, dan tiga telepon genggam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000